Minggu, 29 September 2013

PDH Day

PDH atau Pakaian Dinas Harian adalah salah satu pakaian wajib yang harus dimiliki oleh seorang engineer maupun calon engineer. Maka, divisi PSDM pun membuat sebuah proker yaitu PDH Day. Program ini berlaku sejak tanggal 25 September 2013. Jadi, setiap hari rabu pada setiap minggunya, para anggota HMS diwajibkan menggunakan PDH.

Minggu, 15 September 2013

Sipil Sehat

Kamis, 12 September 2013 kemarin, HMS mengadakan agenda berenang bersama pengurus serta alumni. Berikut photo gallery dari acara tersebut.







Halal Bihalal

Alhamdulillah, pada hari sabtu tanggal 7 September 2013 yang lalu, acara halal bihalal Teknik Sipil Unmul yang bertema ‘Bersama Menjalin Tali Silaturahmi Sipil Dengan Semangat Kekeluargaan’ ini berjalan lancar dan dihadiri oleh banyak dosen, alumni, dan juga mahasiswa baru angkatan 2013. 

Walaupun tidak semua angkatan yang datang, tapi kami selaku panitia acara mengucapkan banyak terima kasih kepada abang-abang & mbak-mbak dari angkatan 03-07 yang sudah mau memberikan bantuannya dan berpartisipasi  dalam acara halal bihalal kami ini.

Tidak lupa juga kami ucapkan banyak terima kasih untuk semua panitia acara yang sudah kerja dengan maksimal dalam acara ini, mulai dari nyatuin ide,pendapat,dan yang pasti kekompakannya.
Semoga acara ini bisa terlaksana kembali di tahun-tahun berikutnya, amin.


Jumat, 06 September 2013

JADWAL PERKULIAHAN SEMESTER GASAL 2013/2014


WAKTU
KELAS
I.A.4
I.A.5
SENIN
07.30 - 09.10
MKP
Mekanika Tanah I
09.20 - 11.00
Bahan Perkerasan Jalan
Perpetaan
11.10 - 12.50
-
Pendidikan Kewarganegaraan
13.00 - 14.40
Bahasa Inggris
MKP
SELASA
07.30 - 09.10
Metode Penelitian
Analisa Struktur III
09.20 - 11.00
Hidraulika II
MKP
11.10 - 12.50
Teknik Pondasi II
Bahasa Indonesia
13.00 - 14.40
Fisika Dasar
MKP
RABU
07.30 - 09.10
Struktur Kayu
Teknologi Beton
09.20 - 11.00
Analisis Struktur I
MKP
11.10 - 12.50
Dasar-dasar Transportasi
MKP
13.00 - 14.40
Kimia Dasar
Perc. Struktur Bangunan
KAMIS
07.30 - 09.10
Hidrologi
MKP
09.20 - 11.00
MKP
Matematika Rekayasa III
11.10 - 12.50
Analisa Struktur V
Kewirausahaan
13.00 - 14.40
Menggambar Teknik
Ilmu Kealaman Dasar
JUM’AT
07.30 - 09.10
Struktur Baja II
Geologi Teknik
09.20 - 11.00
ADS & Gempa
Struktur Beton II
11.10 - 12.50
Matematika Rekayasa I
MKP

* jadwal dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kesepakatan dengan dosen